TechnoBusiness News
Wagely Dapat Tambahan Pendanaan Baru Senilai US$23 Juta
Pada 2023, Wagely telah menyalurkan “gaji karyawan” senilai US$25 juta.
Published
9 months agoon
Jakarta, TechnoBusiness ID ● Wagely, platform layanan akses pemberian gaji karyawan sebelum tanggal gajian (earned wage access) yang beroperasi di Indonesia dan Bangladesh, mendapatkan pendanaan senilai USS$23 juta.
TechnoBusiness News: Chatbot AI Sendbird Mudahkan UKM Interaksi dengan Pelanggan
Pendanaan baru berupa ekuitas dan fasilitas kredit itu berasal dari Capria Ventures, pemodal ventura yang fokus pada investasi penerapan generative AI di wilayah Global South, diikuti oleh investor sebelumnya.
Tidak disebutkan investor-investor sebelumnya yang dimaksud, tetapi TechnoBusiness mencatat Wagely telah didanai oleh East Ventures, Global Founders Capital, dan ADB Ventures.
“Tim Wagely telah menunjukkan kinerja luar biasa dengan pertumbuhan yang mengesankan dalam menyediakan solusi finansial berkelanjutan dan saling menguntungkan bagi kelompok pekerja kerah biru,” kata Dave Richards, Managing Partner Capria Ventures.
TechnoBusiness News: Edotco, Telecom Infra Project, dan Telkom University Rintis Neutral Host
Kehadiran Wagely cukup membantu mengingat 75% dari 195 juta pekerja di Indonesia dan Bangladesh menghadapi masalah finansial yang menantang. Pada 2023, platform tersebut menyalurkan US$25 juta, hampir 1 juta transaksi, bagi 500.000 pekerja.●
—Vino Darmawan, TechnoBusiness ID
You may like
-
Pullman Hotels & Resorts Reveals “The Transforming Room” Concept
-
Y&S Insights: Komparasi Implementasi 5G di Indonesia dan Negara-Negara Lain
-
Infor Positioned as a Leader in the 2024 Gartner Magic Quadrant for Cloud ERP
-
Pemasaran Aplikasi Seluler di Asia Tenggara Cukup Potensial
-
Inilah Daftar Pemenang Smarties Indonesia Awards 2024
-
MMA Impact Indonesia 2024 Soroti Dampak Mendalam Digitalisasi
-
Laba Bersih BCA Digital pada Kuartal 3/2024 Tumbuh 532,7%
-
Synnex Metrodata Indonesia Jadi Distributor Devo Technology
-
BPA Broker Hadirkan Solusi Telekonsultasi Kesehatan dr. Barron