Connect with us

TechnoBusiness Insights

Pasar Manajemen Aset Digital Global Bernilai US$10 Miliar

Pasar manajemen aset digital global diperkirakan terus tumbuh hingga mencapai US$10,018 miliar.

Published

on

Pasar manajemen aset digital global terus tumbuh di era digital saat ini.

Dublin, TechnoBusiness Insights Pasar manajemen aset digital global (global digital asset management market) diperkirakan akan terus tumbuh dengan tingkat pertumbuhan tahunan gabungan antara 2021-2026 sebesar 18,36%.

Berdasarkan laporan firma riset global ResearchAndMarkets, jika pasar manajemen aset digital global pada 2021 bernilai US$3,078 miliar, pada 2026 diperkirakan akan meningkat menjadi US$10,018 miliar.

Baca Juga: Pasar Perangkat Bedah Kardiovaskular Global US$49,77 Miliar

Pertumbuhan pasar manajemen aset digital global itu didorong oleh era konten digital yang berkembang di semua industri, mulai dari perawatan kesehatan dan keuangan hingga penerbitan dan pendidikan.

Advertisement

Keuntungan dari era digital saat ini, manajemen aset digital dapat mengantarkan perusahaan untuk berkinerja lebih cepat, lebih pasti, dan lebih hemat biaya secara signifikan bagi perusahaan.

Teks: TechnoBusiness Insights

Data: ResearchAndMarkets, Desember 2021

Foto: Pixabay

Advertisement