TechnoBusiness Insights
Pasar Machine Learning Global 2030 Bernilai US$188,34 Miliar
Pasar machine learning global diperkirakan akan terus tumbuh hingga bernilai US$188,34 miliar pada 2030.
Published
1 year agoon
Dubai, TechnoBusiness UAE ● Pasar machine learning global akan terus tumbuh dari tahun ke tahun seiring dengan digitalisasi di berbagai bidang yang semakin masif akhir-akhir ini.
Baca Juga: Orang Indonesia Siap Tambah Anggaran Belanja Online di Musim Liburan
Machine learning, bagian dari teknologi artificial intelligence (AI), kian dibutuhkan lantaran memungkinkan komputer dapat mempelajari dan membuat prediksi atau keputusan tanpa pemrograman eksplisit.
Di industri seperti layanan kesehatan, keuangan, ritel, dan manufaktur yang sangat kompleks, machine learning menjadi semakin penting guna meningkatkan efisiensi dan presisi operasional dan layanan.
Oleh karena itu, periset pasar King Research yang berpusat di Dubai, Uni Emirat Arab, memperkirakan pasar machine learning global pada 2030 akan mencapai US$188,34 miliar.
Baca Juga: Pasar Komunikasi Satelit Global Rata-Rata Tumbuh 3,6% Setahun
Angka itu tumbuh secara eksponensial dengan CAGR 37,47% dari 2022 yang tercatat sebesar US$19,45 miliar. Setelah itu, penggunaannya diyakini semakin meluas dengan kemampuan yang lebih canggih.●
Teks: TechnoBusiness UAE
Data: King Research, November 2023
Foto: Pixabay/DIY Team
You may like
-
Pullman Hotels & Resorts Reveals “The Transforming Room” Concept
-
Y&S Insights: Komparasi Implementasi 5G di Indonesia dan Negara-Negara Lain
-
Infor Positioned as a Leader in the 2024 Gartner Magic Quadrant for Cloud ERP
-
Pemasaran Aplikasi Seluler di Asia Tenggara Cukup Potensial
-
Inilah Daftar Pemenang Smarties Indonesia Awards 2024
-
MMA Impact Indonesia 2024 Soroti Dampak Mendalam Digitalisasi
-
Laba Bersih BCA Digital pada Kuartal 3/2024 Tumbuh 532,7%
-
Synnex Metrodata Indonesia Jadi Distributor Devo Technology
-
BPA Broker Hadirkan Solusi Telekonsultasi Kesehatan dr. Barron